Pernahkah kalian mencetak dokumen dan setelah dokumen
tercetak kalian baru menyadari ada kesalahan lalu kalian harus mencetak lagi?
Lalu, dokumen yang salah cetak itu diapakan? Dibuang? Dipakai lagi untuk corat-coret?
Sebaiknya sebelum mencetak, koreksilah dulu supaya tidak
terjadi kesalahan dan tidak boros kertas.
Ini hanya satu langkah kecil untuk mengurangi sampah.
Tulisan ini
dalam rangka event #30DaysSaveEarth yang di selenggarakan oleh @jungjawa dan
@unidzalika
Anda dapat juga
berpartisipasi dengan membaca ketentuan ini terlebih dahulu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar